Indonesia
Indonesia
tanah air beta pusaka abadi nan jaya, Indonesia sejak dulu kala tetap di puja
puja bangsa, dari penggalan lagu tersebut sudah jelas bahwa Indonesia sangat
dipuja puja oleh bangsa lain, baik mau kekayaan hayatinya atau pun kekayaan alamnya.
Indonesia yang terbagi dari 13.466
pulau. Banyak destinasi yang indah berada diindonesia,
bahkan pada tahun 2013 tercatat lebih dari 3jt orang asing berebut tiket untuk
dapat berlibur diindonesia. Tapi sangat disayang kan banyak orang pribumi yang
lebih memilih berlibur diluar Indonesia padahal Indonesia memiliki kekayaan
alam yang sangat indah. Coba bayang kan bila semua orang berlibur ke Indonesia maka
pendapatan untuk pariwisata akan semakin meningkat dan Indonesia juga akan
semakin kaya. Lepas dari pariwisata Indonesia juga memiliki kekayaan berupa
barang tambang, tapi sekali lagi sangat disayangkan tambang-tambang diindonesia
dikelola oleh orang asing. Jika saja para pemerintah berani untuk mengelola
tambang-tambang yang ada diindonesia pasti saja Indonesia menjadi salah satu Negara
terkaya yang ada di dunia bahkan bisa mengalahkan Negara-negara lain yang ada. Padahal
Indonesia mempunyai tambang emas terbesar yang ada dipapua sana, tapi saying tambang
itu di kelola oleh orang asing. Ada juga tambang emas terbesar ke-3 yang ada
didaerah bogor, tambang emas ini dikelola oleh orang Indonesia dan semoga saja
tidak pindah tangan keorang asing seperti tambang-tambang lainnya. hanya sekian yang dapat saya tuliskan kurang lebihnya mohon maaf. terimakasih
0 komentar:
Posting Komentar